Matalineindonesia.com–Dewan pimpinan cabang ( DPC) Partai Gerakan Indonesia Raya(Gerindra) Kabupaten Malaka gelar fit and proper test (uji kelayakan dan kepatutan) bagi calon-calon legislatif di tiga (3) daerah pemilihan
Tujuan dari fit and proper test ini untuk mempersiapkan kader Gerindra maju bertarung di tiga daerah pemilihan yang berada di Kabupaten Malaka.
“Yang maju dalam Pemilu, wajib mengikuti fit and proper test (uji kelayakan dan kepatutan,” kata Benny Chandradinata Senin 6 Maret 2023 di aula hotel Ramayana Betun.
Ketua DPC Partai Gerindra Kabupaten Malaka Benny Chandradinata, menegaskan bahwasanya uji kelayakan dan kepatutan yang diadakan, merupakan bagian dari gerakan sebagai ujung tombak untuk memajukan partai.
Tetap Terhubung Dengan Kami:
CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.